Sabtu, 22 Disember 2012

10 Perkara yang menghapuskan dosa



Pertama: Taubat.

Kedua: Istighfar (Mohon ampunan pada Allah).

Ketiga: Amalan kebaikan sebagai pelebur dosa.

Keempat: Do’a sesama orang beriman kepada lainnya seperti melalui shalat jenazah.

Kelima: Amalan kebaikan yang ditujukan untuk Si Mati.

Keenam: Syafa’at Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam dan yang lainnya pada pelaku ( dosa besar) di  

                 hari kiamat kelak.

Ketujuh: Musibah di dunia yang menjadi sebab terhapusnya dosa.

Kelapan: Ujuan di alam kubur, juga siksaan dan kenikmatan yang menjadi sebab terhapusnya dosa-dosanya.

Kesembilan: Kengerian dan kesulitan pada hari kiamat.

Kesepuluh: Rahmat dan ampunan dari Allah tanpa sebab yang dilakukan oleh hamba.

Jumaat, 21 Disember 2012

DOA MUSTAJAB PELINDUNG KECURIAN

أستَودِعُكَ اللهَ الذي لا تَضيعُ وَدائعُه

ASTAUDI UKALLAHA LLAZI LA TADHII'U WADAA'I 'UHU

Aku letakan kamu dalam pemeliharaan Allah yang tidak akan hilang apa juga yang ada didalam pemeliharaannya.


Hendaklah dibaca dengan memahami maksudnya pada harta seperti rumah dan lain lain.